Jakarta- Anggota Komisi A DPRD DKI Jakarta, Inad Luciawati, menghadiri acara Palang Merah Indonesia (PMI) yang selenggarakan di Aula kantor Kecamatan Kembangan Jakarta Barat, Selasa 31/12.
Dalam acara itu, Mantan Ketua Ibu PKK Jakarta Barat ini, sempat melihat lihat kondisi pemeriksaan kesehatan bagi sejumlah warga, PPSU dan ASN yang turut hadir dalam menyumbangkan darahnya, juga sempat bmelalui PMI Jakarta Barat,
Tak hanya itu, Politisi Fraksi PKS yang akrab disapa Bunda Inad juga sempat berbincang bincang dengan warga dan sejumlah PPSU.

Pada kesempatan itu, Inad Luciawati mengatakan saat ini Jakarta memerlukan 1000 kantong darah. Oleh karena itu, kata Inad, banyak orang memerlukan darah saat ini.
“Karena sangat banyak orang yang memerlukan darah saat ini, maka saya berharap untuk kegiatan donor darah itu harus terus dilanjutkan,”kata Inad.
Dalam acara itu, selain di hadiri ratusan warga, PPSU dan ASN, juga dihadiri ketua PMI Jakarta Barat, Camat Kembangan, Direktur PT Marga Lingkar Jakarta, Dan Dr. dari Rumah Sakit Setempat.
(Leman)
Sumber : https://jurnalisinvestigasinews.com/